Usulan Lokasi Sedekah Air untuk Pesantren Miftahul Ikhlas Al-Muslih di Kampung Sukalaksana, Keboncarang, Desa Sukaraharja, Kecamatan Cibeber, Kabupaten Cianjur, Jawa Barat

Entry: 4835
Nama Pengusul
H Apep Parhan Soleh
No Hape
0815-7245-5534
Apakah pengusul bertempat tinggal di lokasi?
  • Ya
Alamat lokasi usulan sedekah air
Pesantren Miftahul Ikhlas Al-Muslih, Sukalaksana, Keboncarang, Sukaraharja, Cibeber
Kabupaten Cianjur, Jawa Barat 43262
Indonesia
Map It
Nama Penanggung Jawab (orang lokal)
Dede Habibah
No Hape Penanggung Jawab (orang lokal)
0857-9367-8711
Jenis penerima manfaat
  • Sekolah/Pondok Pesantren
Deskripsi permasalahan air di lokasi usulan (wajib detail)
Pesantren Miftahul Ikhlas Al-Muslih adalah sebuah pesantren yang berada di perkampungan yang mana di bawah naungan pesantren ada lembaga pendidikan lainnya seperti PAUD, TK, MDTA, SMP, SMA, dan PKBM. Adapun jumlah total santri diperkirakan 200. Dalam kondisi musim kemarau ini, sumur-sumur di pesantren mengalami kekeringan, sehingga lembaga kami sangat membutuhkan pasokan air yang banyak untuk memenuhi kebutuhan para santri. Oleh karena itu, lembaga kami sangat membutuhkan sumur bor artesis yang kedalamannya 150 m.
Berapa banyak penerima manfaat (wajib)
120
Apa program yang diperkirakan untuk mendapatkan air bersih
  • Sumur Bor
Scroll to Top