USULAN LOKASI SEDEKAH AIR DI SMK ALBASITH TASIKMALAYA

nama pengusul
YAYASAN AL-BASITH KOTA TASIKMALAYA
No Hape
081222260267
alamat lokasi usulan sedekah air
Jl. Anyar No. 09 Margabakti Cibeureum
Kota Tasikmalaya, Jawa Barat 46196
Indonesia
Nama Penanggung Jawab (orang lokal)
H. Hadiat Herdiana, S.Pd
No Hape Penanggung Jawab (orang lokal)
81222260267
deskripsi permasalahan air di lokasi usulan
Sumber air yang ada dilokasi SMK Al Basith adalah sumber air yang berasal dari sumur gali dengan jumlah satu buah. sehingga sumber air yang ada kurang mencukupi untuk memenuhi kebutuhan pemakaian. Terutama pada saat akan melaksanakan sholat berjamaah dzuhur, seluruh warga SMK Al SMK Al Basith secara geografis terletak pada lingkungan persawahan tadah hujan. Pada saat musim hujan, debit air pada lahan sekitar sekolah cukup baik. Tetapi pada saat musim kemarau, ketika area persawahan kekeringan dan tidak bisa ditanami, maka sangat berpengaruh terhadap debit air kawasan lingkungan sekolah.
Sumber air di SMK Al Basith adalah satu buah sumur gali. Pada saat musim kemarau seperti ini, debit air pada sumur gali sangat menurun. Sumber air yang ada pada saat ini tidak dapat memenuhi kebutuhan pemakaian air, terutama untuk kebutuhan berwudlu. Pada saat akan melaksanakan sholat berjamaah, seluruh siswa dan warga sekolah lainnya secara serentak bersama-sama mengambil air wudlu. Debit air yang ada pada sumur gali, pada saat ini ternyata tidak dapat memenuhi kebutuhan air siswa dan warga sekolah lainnya untuk berwudlu. Sumber air yang ada hanya dapat memenuhi setengah dar iwarga sekolah untuk berwudlu. Sehingga, sebagian warga sekolah lainnya harus pergi ke mesjid terdekat atau sumber air lain di luar lingkungan sekolah untuk berwudlu. Kejadian seperti ini sangat menganggu kenyamanan warga sekolah. Sehingga efektifitas kegiatan belajar dan beribadah di sekolah sangat terganggu.
Basith secara serentak bersama-sama mengambil air wudlu. Pada waktu tersebut, sumber air yang ada tidak dapat memenuhi kebutuhan, sehingga siswa atau warga sekolah harus bergiliran mengambil air wudlu, akibatnya pelaksanaan sholat berjamaah tidak bisa dilakukukan sekaligus secara bersama-sama, karena sebagian warga sekolah harus menunggu antrian air wudlu. apalagi pada saat musim kemarau sekarang ini, terkadang sumber yang ada tidak mencukupi untuk memenuhi kebutuhan berwudlu seluruh warga sekolah, karena sumber air yang ada surut dan untuk kembali normal butuh waktu beberapa jam.
berapa banyak penerima manfaat
400 Orang
apa program yang diperkirakan untuk mendapatkan air bersih
sumur bor
sudah di bor dan alhamdulillah berhasil mendapatkan air bersih
[pdf-embedder url=”https://sedekahair.org/wp-content/uploads/2019/11/Laporan-Geolistrik-SMK-Al-Basith.pdf” title=”Laporan Geolistrik SMK Al-Basith”]

Tinggalkan Komentar

Scroll to Top