USULAN LOKASI SEDEKAH AIR DI MASJID DI GUNUNG KIDUL

nama
MASJID AL HUDA
alamat lokasi sedekah air
DSN. KEPEK – DS. SEMIN
KEC. SEMIN
GUNUNGKIDUL, D.I YOGYAKARTA 55854
Indonesia
Map It
No Hape
081578555050
deskripsi lokasi usulan
Masjid Al Huda merupakan satu-satunya masjid yang ada di Dusun Kepek. Masjid ini mampu menampung kurang lebih 600 orang jamaah. untuk kegiatan sehari-hari masjid al huda memanfaatkan air sumur yang ada di dekat masjid. selain dimanfaatkan untuk kebutuhan masjid warga sekitar masjid juga memanfaatkan air dari sumur tersebut untuk kebutuhan sehari-hari. saat musim kemarau datang masjid dan warga di sekitarnya kesuitan mendapatkan air bersih karena sumur yang mengering. jumlah total warga disekitar masjid ada sekitar 70 keluarga
berapa banyak penerima manfaat
600 jamaah
apa program yang diperkirakan untuk mendapatkan air bersih
  • sumur bor
Berapa perkiraan biaya yang dibutuhkan
15000000
Keterangan:

Sudah dilakukan survey dan layak untuk lokasi sedekah air berikutnya. penerima manfaat juga akan digunakan untuk warga. insya allah ke depan akan dilakukan pengetasn geolistrik untuk mengetahui kandungan air bawah tanah sebelum dilakukan pengeboran.
Update: alhamdulillah sudah dilakukan pengeboran dan mengeluarkan air yang banyak. jazakallah khoir

Tinggalkan Komentar

Scroll to Top