Wakaf Air Untuk Tempat Ibadah Dusun Balengbeng Rt.009 Rw. 003 Ds. Margacinta Kec. Cijulang Pangandaran, Jawa Barat

Usulan Lokasi Sedekah Air Untuk Tempat Ibadah Dusun Balengbeng Rt.009 Rw. 003 Ds. Margacinta Kec. Cijulang Pangandaran, Jawa Barat

Nama Pengusul
ASEP DANI
No Hape
081218132277
Alamat lokasi usulan sedekah air
Dusun Balengbeng Rt.009 Rw. 003 Desa Margacinta Kec. Cijulang
Pangandaran, Jawa Barat 46394
Indonesia
Map It
Nama Penanggung Jawab (orang lokal)
Edin Supriadi, S.Pd
No Hape Penanggung Jawab (orang lokal)
082320947653
Jenis penerima manfaat
  • Tempat Ibadah
Deskripsi permasalahan air di lokasi usulan (wajib detail)
Lokasi mesjid berada di daerah dataran tinggi yang sangat jauh dari lokasi sumber air, ketika musim kemarau tiba masyarakat mengambil air bersih dari sumber air yg berjarak lebih dari 1.000 meter atau membeli dengan harga Rp. 200.000,-/tanki (4.000 liter), apalagi untuk di mesjid air untuk wudlu saja sangat susah, jika ingin memiliki sumur Bor/sumur dalam kedalaman kurang lebih dari 50 m, lokasi mesjid juga berada di tengah-tengah pemukiman yang diapti oleh 3 Dusun dan 2 Desa yakni Dusun Balengbeng, Dusun Cikadu Rt. 001,002 Rw. 004 dan Dusun Garunggang Desa Kondangjajar maka letak mesjid sangat strategis namun sangat susah air untuk beribadah
Berapa banyak penerima manfaat (wajib)
48 KK / 140 Jiwa
apa program yang diperkirakan untuk mendapatkan air bersih
  • Sumur Bor

Bagikan:

Facebook
Twitter
Pinterest
LinkedIn
WhatsApp
Scroll to Top