Wakaf Air Pesantren Untuk Warga di Kp. Cikondang, Gunungsari, Cikatomas - Tasikmalaya

Usulan Lokasi Sedekah Air Untuk Warga di Kp. Cikondang, Gunungsari, Cikatomas – Tasikmalaya

Nama Pengusul
acep setiawan
No Hape
081312270490
Alamat lokasi usulan sedekah air
kp cikondang rt/rw 03 04 gunungsari cikatomas
tasikmalaya, jawa barat 46193
Indonesia
Map It
Nama Penanggung Jawab (orang lokal)
abdurohman
No Hape Penanggung Jawab (orang lokal)
085220534873
Jenis penerima manfaat
  • Sekolah/Pondok Pesantren
  • Tempat Ibadah
  • Masyarakat
Deskripsi permasalahan air di lokasi usulan (wajib detail)
Kampung cikondang merupakan wilayah tadah hujan yang mana kebutuhan air sangat ketergantungan pada curah hujan,sehingga masyarakat membuat sumur sumur penampungan air hujan. Saat kemarau datang dalam.waktu dua bulan saja masyarakat sangat kesusahan air untuk mck, dan untuk memenuhi kebutuhan air, masyarakat harus menempuh jarak 3 km ke sumber air atau membeli isi ulang air
Berapa banyak penerima manfaat (wajib)
500 jiwa
apa program yang diperkirakan untuk mendapatkan air bersih
  • Sumur Bor

 

Bagikan:

Facebook
Twitter
Pinterest
LinkedIn
WhatsApp
Scroll to Top