Hari: 14 Desember 2021

Syarat & Ketentuan Wakaf dalam Syariat Islam

Apa saja syarat dan ketentuan wakaf dalam Islam? Ketentuan dibuat untuk menghindari perselisihan yang mungkin terjadi di kemudian hari.  Wakaf sendiri diartikan sebagai sedekah harta/benda yang bisa dimanfaatkan oleh penerima wakaf dalam jangka waktu lama. Salah satu jenis sedekah jariyah ini dianggap sah diamalkan jika dilakukan dengan memenuhi lima hal.  Hakikat pada wakaf yaitu menyerahkan …

Syarat & Ketentuan Wakaf dalam Syariat Islam Read More »

Wakaf Sumur untuk Pondok Pesantren Ashabul Yumna, Bandung Barat

Masalah krisis air bersih sudah dirasakan oleh masyarakat Kecamatan Cikalongwetan, sejak 2 tahun terakhir ini. Tepatnya pascaproyek pembangunan terowongan kereta cepat, yang diduga berdampak pada hilangnya mata air di desa. Beberapa kampung di kecamatan tersebut mengeluhkan sulitnya mendapatkan sumber air bersih yang lancar untuk kebutuhan sehari-hari, padahal sebelumnya selalu melimpah. Desa-desa yang terdampak terpaksa harus …

Wakaf Sumur untuk Pondok Pesantren Ashabul Yumna, Bandung Barat Read More »

Scroll to Top