Artikel

Contoh Sedekah Non Materi yang Bisa Dilakukan Sehari-hari

Sedekah tidak harus dalam bentuk uang atau materi, ada juga sedekah non materi  yang bisa diterapkan sehari-hari.  Apa saja contoh sedekah non materi? Contoh-contoh Sedekah Non Materi dalam Kehidupan Sehari-hari Sedekah non materi merupakan sedekah yang dilakukan tanpa mengeluarkan harta, melainkan berupa pikiran, nasihat, tenaga, ataupun sekedar senyum tulus kepada sesama. Berikut beberapa contohnya: a. …

Contoh Sedekah Non Materi yang Bisa Dilakukan Sehari-hari Read More »

Ternyata Ada Manfaat Sedekah secara Terang-terangan

Benarkah ada manfaat dari sedekah secara terang-terangan? Memang, menyembunyikan sedekah paling utama, tapi Allah tidak melarang umat-Nya yang ingin bersedekah secara terang-terangan tanpa bermaksud riya. “Jika kamu menampakkan sedekah(mu), maka itu adalah baik sekali. Dan jika kamu menyembunyikannya dan kamu berikan kepada orang-orang fakir, maka menyembunyikan itu lebih baik bagimu. Dan Allah akan menghapuskan dari …

Ternyata Ada Manfaat Sedekah secara Terang-terangan Read More »

Apakah Sedekah Menghapus Dosa?

Pernahkah Anda mendengar istilah sedekah menghapus dosa? Benarkah?  Sedekah memang merupakan amalan yang sangat dicintai oleh Allah SWT. Sedekah dilakukan dengan memberikan bantuan secara materi maupun non materi kepada orang lain.  Dengan gemar bersedekah, niscaya Allah SWT akan menghapus dosa-dosa kita selama di dunia. Mari ketahui penjelasannya lebih lanjut. Hadits Tentang Sedekah Menghapus Dosa Manusia …

Apakah Sedekah Menghapus Dosa? Read More »

Contoh Dosa Jariyah di Dunia yang Harus Dihindari

Apa saja contoh dosa jariyah? Selain amal jariyah, kita juga wajib mengetahui apa saja dosa jariyah yang harus dihindari agar tidak menjadi perbuatan yang akan membawa ke siksa api neraka nanti di akhirat. Naudzubillah. Dosa jariyah akan terus mengalir, meskipun sudah meninggal dunia. Apa saja? Yuk, simak selengkapnya disini.  Beberapa Contoh Dosa Jariyah yang Harus …

Contoh Dosa Jariyah di Dunia yang Harus Dihindari Read More »

11 Contoh Amal Jariyah yang Pahalanya Terus Mengalir

Apa saja contoh amal jariyah? Sebagai umat muslim kita dianjurkan untuk memperbanyak amalan, terutama bersedekah sebagai bekal di akhirat nanti. Amal jariyah selalu dielukan dalam kebanyakan tausiyah karena memberikan pahala yang tidak terputus meskipun sudah wafat. Nah, kali ini kami ingin berbagi beberapa contoh amal jariyah yang busa diterapkan untuk memperoleh ridho Allah SWT. Yuk …

11 Contoh Amal Jariyah yang Pahalanya Terus Mengalir Read More »

Pengertian Shodaqoh Jariyah beserta Contohnya

Sudah tahu pengertian Shodaqoh Jariyah? Istilah shodaqoh jariyah merupakan sebutan lain dari sedekah jariyah.  Jadi secara definitif, shodaqoh jariyah merupakan amalan ibadah yang dilakukan dengan membantu orang lain yang membutuhkan secara ikhlas dan sukarela. Pahala dari amalan ini akan terus mengalir meskipun sudah meninggal dunia. Apa saja contoh shodaqoh jariyah? Yuk, cari tahu. Pengertian Shodaqoh …

Pengertian Shodaqoh Jariyah beserta Contohnya Read More »

Keutamaan Sedekah Jariyah Menurut Al-Quran & Hadits

Sedekah jariyah adalah amalan yang mampu mengalirkan pahala secara terus menerus bagi yang mengamalkannya. Sedekah bukan mengurangi harta kita, justru dengan gemar bersedekah maka Allah SWT akan melipatgandakannya. Tidak hanya itu saja, ada beberapa keutamaan dari sedekah jariyah menurut Al-Quran dan Hadits. Apa saja? Yuk, simak disini. Ayat & Hadits tentang Keutamaan Sedekah Jariyah Diriwayatkan …

Keutamaan Sedekah Jariyah Menurut Al-Quran & Hadits Read More »

Pengertian Dosa Jariyah dan Jenis-jenisnya

Tidak hanya amal jariyah, di dalam Islam kita juga mengenal istilah dosa jariyah? Apa pengertian dosa jariyah?  Dosa jariyah adalah perbuatan tercela atau maksiat yang dosanya akan terus mengalir meskipun orangnya sudah meninggal dunia.  Dosa jariyah meliputi segala tindakan yang melanggar hukum serta syari’at yang sudah ditentukan oleh Allah SWT dan Rasul-Nya.  Apa bedanya dengan …

Pengertian Dosa Jariyah dan Jenis-jenisnya Read More »

Definisi Amal Jariyah dan Keutamaannya

Sebagai umat muslim pasti kita sering mendengar kata amal jariyah, yakni sebagai salah satu amalan yang pahalanya tidak pernah terputus meskipun sudah meninggal dunia. Ingat bahwa hidup di dunia ini hanya sementara. Sehingga banyak umat yang berlomba-lomba mengumpulkan amalan jariyah sebanyak-banyaknya karena dapat menjadi penolong kita di akhirat nanti. “Jika manusia mati, maka terputuslah amalnya …

Definisi Amal Jariyah dan Keutamaannya Read More »

Keutamaan Wakaf, Sedekah yang Sangat Dianjurkan

Sudah tahu apa saja keutamaan wakaf? Sebagai salah satu amalan jariah, wakaf sangat dianjurkan karena pahalanya terus mengalir meskipun bahwa wakif meninggal dunia. Berdasarkan pasal 5 Undang-Undang Nomor 41 tahun 2004, wakaf berperan dalam mewujudkan potensi serta manfaat ekonomi harta benda yang diwakafkan untuk kepentingan ibadah dan mewujudkan kesejahteraan secara umum. Lantas, mengapa wakaf menjadi …

Keutamaan Wakaf, Sedekah yang Sangat Dianjurkan Read More »

Scroll to Top